6 Cara Mengecilkan Volume Video Call WhatsApp, 100% Berhasil
Nginfoin Id - Melakukan video call di WhatsApp adalah hal yang umum dilakukan oleh semua pengguna WhatsApp karena di dalamnya sudah menyediakan fitur tersebut yang bisa dimanfaatkan dengan mudah.
Pada saat kita mulai video call WhatsApp tentu itu akan memberikan suara yang besar atau kecil tergantung pada perangkat yang digunakan. Jika kita mengaturnya menjadi besar maka suara video call itu akan menjadi besar dan sebaliknya pun sama.
Jika suara video call WhatsApp terlalu besar mungkin itu akan membuat pendengaran kita menjadi tidak baik. Maka dari itu kita harus mengecilkan volume agar suara video call WhatsApp kecil.
Selain itu untuk mengecilkan volume video call WhatsApp terbilang sangat mudah dan semua pengguna pasti bisa melakukannya asalkan mereka mengetahui langkah untuk menuju hal tersebut.
Baiklah, bagi kalian yang ingin mengecilkan volume video call WhatsApp, berikut saya tunjukan cara mengecilkan volume video call WhatsApp. Mari kita pelajari bersama-sama.
![]() |
6 Cara Mengecilkan Volume Video Call WhatsApp, 100% Berhasil |
Cara Mengecilkan Volume Video Call WhatsApp
1. Tekan tombol Volume - di hp kalian.
2. Tekan satu kali maka suara video call WhatsApp akan menjadi kecil.
3. Tekan beberapa kali maka suara video call WhatsApp terdengar lebih kecil dari sebelumnya.
4. Jika tombol Volume untuk mengecilkan volume video call WhatsApp tidak bekerja, keluar dari tampilan video call WhatsApp terlebih dahulu.
5. Caranya tap ikon panah ke bawah di sudut kiri atas.
6. Kemudian tekan tombol Volume - di hp.
Selain itu jangan pernah gunakan tombol speaker saat video call WhatsApp karena itu hanya akan membuat suara atau volume video call WhatsApp menjadi lebih keras atau penuh.
Untuk mengecilkannya tinggal tap ikon speaker dalam tampilan video call WhatsApp.
Nah, sekarang cara mengecilkan volume video call WhatsApp sudah selesai dan cara ini juga bisa dilakukan di berbagai hp atau perangkat seperti berikut:
- Xiaomi.
- Samsung.
- Oppo
- Oppo A15.
- Oppo A54.
- Vivo
- Vivo Y12.
- iPhone.
- Realme.
- Android.
- Dan masih banyak lagi.
Itu dia cara mengecilkan volume video call WhatsApp. Cara ini memang mudah dan sederhana karena kita hanya memanfaatkan tombol volume di hp kita.
Post a Comment for "6 Cara Mengecilkan Volume Video Call WhatsApp, 100% Berhasil"